Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Aceh

Resep Mudah Dan Sederhana Cara Membuat Gulai Kepala Ikan Kakap Gurih Enak Dan Nikmat

citarasa-masakanindonesia.blogspot.com – Malam bunda semuanya, lagi pada ngapain nih malam-malam begini?, daripada melamun mending masak masakan spesial untuk suami tercinta yaitu resep gulai kepala ikan khas Aceh. Salah satu wilayah di pulau Sumatera ini kaya akan jenis maskan tradisional yang enak dan lezat. Dimulai dari mie aceh, rendangnya dan masakan lainnya. Untuk kali ini kami akan berbagi resep sederhana juga mudah bagaimana cara memasak gulai kepala ikan sedap dan maknyus. Sebelum memulainya memasak, siapkan dulu bahan-bahannya seperti kepala ikan kakap putih  yang beratnya antara 800 – 850 gram, usahakan kepala ikan yang masih segar agar masakannya menjadi luar biasa.. Selain itu siapkan juga daun salam koja, batang serai, jeruk nipis  dan lain-lainnya. Kesemua bahan tadi diolah dengan baik bersama dengan rempah-rempah asli Indonesia yang dengan mudah anda bisa dapatkan di kebun atau bisa anda beli di pasar langgana anda. Kita semua tau, kalau masakan asli Indonesia memiliki

Resep Mudah Cara Membuat Masakan Tradisional Daging Sapi Asam Khas Aceh Enak Dan Sedap

citarasa-masakanindonesia.blogspot.com - Hai sobat pecinta masakan setabah air, Aceh adalah salah satu provinsi di Indonesia dan mempunyai sumber daya alam yang melimpah, yaitu gas alam dan minyak bumi. Selain itu, Aceh memilliki masakan tradisional yang khas dan terkenal dengan kelezatannya, yakni resep masakan tradisional daging sapi asam spesial.  Daging Asam merupakan masakan asli Indonesia yang berbahan dasar daging sapi dan dipadukan dengan bumbu dan rempah-rempah khas nusantara sehingga menghasilkan masakan yang enak dan memiliki ciri khas yang kuat. Masakan ini berkuah sehingga lebih sedap saat disantap, sangat pas di santap saat musim hujan yang dingin. Masakan ini mirip dengan gulai sapi karena berkuah, hanya saja gulai sapi lebih kental kuahnya. Anda sudah tidak sabar kan, nah berikut resep praktisnya kami berikan khusus untuk bro dan sista di rumah. Kami ucapkan selamat memasak dan menikmati. Bahan-bahan untuk memasak daging asam: 3        buah cengkih   1 – 2 sendok mak

Resep Mudah Dan Sederhana Cara Membuat Itik Cabai Merah Kuah Pedas Nikmat

citarasa-masakanindonesia.blgspot.com - Haaiii broo dan sist, siang ini kami akan memberikan resep itik masak cabai merah enak. Ada yang menyebut itik adapula yang menyebut daging bebek, biasanya tergantung kebiasaan sehari-hari. Menu masakan ini adalah masakan tradisional yang berasal dari Aceh, dan sangat di gemari di daerah asalnya tersebut.  Tapi jangan khawatir, kalau anda ingin menikmatinya, kami akan berikan resep mudahnya. Daging itik di pilih karena empuk dan rasanya yang khas sehingga membuat mulut kita bergoyang menikmatinya, heheehe. Nah, bila anda berkunjung ke Aceh, jangan lupa mencicipi salah satu kuliner nusantara yang nikmat ini. Bagi yang tidak bisa berkunjung ke sana, yuk kita jalan-jalan lewat masakannya.   Di Indonesia banyak jenis masakan yang enak-enak dan mampu membuat turis mancanegara betah berada di Indonesia. Apalagi dengan paduan bumbu dan rempah-rempah asli nusantara, membuat rasanya memiliki citarasa yang luar biasa lho...  Kami yakin bunda di rumah pen