Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Kue Basah

Resep Dan Cara Membuat Bolu Kukus Coklat Agar Lembut

Bagaimana membuat bolu kukus coklat lembut enak dan lezat? Mungkin ini akan menjadi pertanyaan serius bagi Ibu Rumah Tangga yang mempunyai hobi membuat kue. Sebetulnya banyak info tentang cara membuat bolu kukus coklat dan resep membuatnya.  Setelah Saudara tahu bagaimana membuat bolu kukus coklat ini, Tentu kata sulit atau takut gagal akan segera sirna. Karena untuk membuat bolu ini pada dasarnya bisa dibilang mudah.  Pada artikel ini blog resep dan cara membuat kue akan memasukkan unsur coklat. Untuk tambahan informasi tentang coklat, Saudara bisa baca pada artikel dibawah ini; Apa Itu Dark Cooking Chocolate?, Dan Apa Saja Jenis Coklat Bagaimana cara membuat bolu kukus coklat agar lembut dan lezat? Berikut adalah resep dan caranya.     Bahan membuat bolu kukus coklat lembut dan lezat 200 gram mentega (lelehkan) 100 gram tepung terigu 100 gram gula pasir  5 Butir telur ayam yang bagus  50 gram coklat bubuk 10 gram ovalet (1 sdt penuh) 190 ml susu kental manis coklat (190 ml) Selai st

Resep Sponge Cake Kopi

Sponge Cake Kopi Mungkin Anda tak percaya bahwa untuk membuat sponge cake, kita hanya membutuhkan 5 macam bahan utama. Sungguh tak repot bukan, hanya menyiapkan 5 bahan saja. Selamat mencoba. Bahan: 8 kuning telur 3 putih telur 100 gram gula pasir 85 gram tepung terigu protein sedang 1/4 sendok teh baking powder 60 gram margarin, dilelehkan 2 sendok teh kopi instan, dan 1 sendok makan air panas, larutkan 1/4 sendok teh esens kopi Cara membuat: Kocok telur dan gula pasir sampai mengembang. Tambahkan tepung terigu sambil diayak dan diaduk rata. Maukkan margarin leleh, air kopi, dan esens kopi sedikit-sedikit sambil diaduk perlahan. Tuang di loyang 22x22x4 cm yang dioles margarin dan dialas kertas roti. Oven 25 menit dengan suhu 190 derajat Celcius sampai matang. By. Sajian sedap Recook & foto by: fadilla dames Baca juga artikel ini bun :  http://anekaresepkuedanmasakanenak.blogspot.com/2016/11/resep-banana-cheese-cake.html

Resep Dan Cara Membuat Brownis

Kue brownis, Tentu kita sudah sering mendengar salah satu nama kue ini. Karena tidak sedikit orang yang sudah pernah membuat atau membeli kue brownis. Kue ini rasanya manis dan dominan dengan rasa coklat pekat. Rasa pekat coklat ini terjadi karena resep kue brownis menggunakan bahan coklat jenis dark cooking chocolate. Sudahkah Saudara mengenal dark cooking chocolate?, Jika belum bisa kunjungi artikel berikut >  Apa Itu Dark Cooking Chocolate?, Dan Apa Saja Jenis Coklat Resep dan cara membuat brownis bisa dengan mudah kita temukan. Dan pada artikel kali ini, Blog resep membuat kue koe akan menulis tentang resep dan cara membuat brownis. Bahan kue brownis dan komposisi bahan 200 gram tepung terigu 100 gram margarin 175 gram coklat hitam ( Dark cooking chocolate ) 3 Butir telur 20 gram coklat bubuk 250 gran gula pasir 1/4 sendok teh garan 1/4 sendok teh baking powder Mentega Cara membuat kue brownis Masukkan dark cooking chocolate dan margarin dalam panci bersih dan panaskan hingga ke

Jual Roti Dan Kue di Kota Klaten

Jual roti ulang tahun di Klaten, Menerima pesanan kue ulang tahun di Kota Klaten, Jual kue resepsi di Klaten, Jual kue murah untuk acara ulang tahun dan resepsi di Klaten, Menerima pesanan roti dan kue untuk ulang tahun serta acara resepsi di Klaten, Jual roti murah dan enak di Klaten, Menerima pesanan kue roti pesta di Klaten. Jual roti blu di Klaten, Menerima pesana roti bolu di Klaten, Jual dan menerima kue bolu untuk acara ulang tahun dan resepsi di Klaten. Jual roti bolu murah dan enak di Klaten, Kue bolu, Roti bolu Membuat roti bolu karamel untuk hidangan meja dengan biaya dan harga murah dengan rasa enak di Klaten. Selain untuk dijual, Kami juga membuat bolu karamel berdasarkan pesanan dengan harga yang relatif terjangkau atau murah. Kami melayani pesanan kue bolu karamel untuk wilayah Klaten. Untuk pemesanan kue bolu dengan jumlah banyak kami siap mengantar tanpa biaya dengan jangakauan jarak tertentu.