Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Resep Manisan

Resep Manisan Mangga Yang Enak

Bila anda doyan dengan manisan, salah satu yang wajib anda coba adalah manisan mangga, selain rasanya yang asem, namun manisan mangga ini juga manis, jadi sangat cocok untuk udara yang sedang panas, paling enak di jadikan sebagai cemilan siang hari yang akan membuat anda kembali segar. Bahan utama : 1 kg mangga muda, kupas kulitnya lalu iris tipis Air dingin secukupnya 1 sendok makan air kapur sirih Bahan sirup pertama : 1 liter air 250 gr gula pasir 1 sendok makan garam Bahan sirup kedua : 500 ml air 250 gr gula pasir Cara membuat manisan mangga : Mangga yang telah di potong potong kita rendam dengan air dingin dan air kapur sirih, lalu diamkan selama semalaman agar mangga menjadi kaku. Setelah itu pagi harinya letakkan mangga pada toples kaca, sisihkan. Untuk membuat sirup pertama : rebus air, garam dan gula pasir hingga mendidih dan larut, setelah itu angkat dan dinginkan. Tuang sirup pertama ke dalam toples lalu diamkan selama satu malam. Setelah itu tiriskan mangga dan buang air s