Resep Membuat Kue Rangin Pancong Dan Tips - Kue tradisional indoensia yang satu ini selain enak ternyata merupakan salah satu kue yang unik . kenapa ? karena kue ini memiliki banyak sekali sebutan nama yang berbeda di masing-masing daerah . selain terkenal dengan sebutan nama kue rangin , kue ini juga sangat terkenal dengan sebuat kue pancong , kue panci baris , ada yang juga yang menyebut kue rangin ini kue brandos . bagi anda yang berdomisili di Betawi , jawa dan kota-kota lainnya tentu saja anda sudah tak asing lagi dengan kue ini bukan ? Kue yang terbuat dari bahan dasar tepung beras yang dicampur santan ini merupakan kue legend yang saat ini masih populer dimana-dimana . biasanya kue rangin di jual di abang-abang yang suka keliling komplek ataupun para pedagang yang sering mangkal di tempat keramaian . seperti pemda , pasar tradisional , alun-alun , depan sekolahan dan lain sebagainya . aroma wangi dari kue rangin memang sangat menggoda sekali . Rasa-rasanya tak ingin ketinggalan
Blog resep terlengkap yang memiliki berjuta resep masakan enak . Temukan resep masakan paling enak di sini