Skip to main content

Posts

5 Resep Masakan Hot Plate Terpopuler

5 Masakan Hot Plate Terpopuler - Makanan Hot Plate adalah makanan yang disajikan diatas wajan besi dilapisi kayu disampingnya yang berbentuk beraneka ragam dan berukuran kecil seukuran piring besar atau sedang. Hot Plate pada awalnya hanya ada di Eropa yang sangat suka menu masakan daging sapi dan makanan hangat. Kini makanan menggunakan Hot Plate sudah tersebar kesegala penjuru dunia, bahkan makanannya pun sudah bervariasi bukan hanya daging sapi saja. Kegunaan Hot Plate adalah untuk menjaga kehangatan makanan lebih lama saat disajikan sehingga akan menambah kenikmatan rasa dari makanan tersebut. Untuk penyajian makanan daging sapi, ayam, atau kambing yang disajikan menggunakan Hot Plate bertujuan untuk menjaga kualitas rasa daging dan tingkat ke empukkan daging. Namun kini semua makanan bisa disajikan menggunakan Hot Plate dan rasanya lebih enak serta kesannya lebih mewah. Banyak orang yang menganggap kalau makanan Hot Plate adalah makanan mewah atau bergengsi, padahal tidak semua m

Resep Perkedel Kentang Sederhana Dan Enak

Resep Perkedel Kentang Sederhana Dan Enak . Perkedel adalah lauk yang enak di makan bahkan hanya dengan nasi saja, rasanya yang gurih serta renyahnya kulit perkedel, mungkin akan membuat anda ketagihan, cara membuatnya juga mudah dan cepat, perkedel juga enak di jadikan sebagai bekal anda, pasti enak dan gurih. Bahan utama : 400 gr kentang, kupas, lalu potong potong 3 siung bawang merah 2 siung bawang putih 2 butir putih telur ayam 1/4 sendok teh pala bubuk 1/4 sendok teh merica bubuk Gula dan garam secukupnya Minyak goreng Cara membuat perkedel kentang : Panaskan minyak pada wajan, goreng kentang hingga matang, angkat lalu tiriskan, haluskan dengan ulekan hingga halus, sisihkan. Goreng bawang merah dan bawang putih dengan sedikit minyak, setelah matang angkat lalu haluskan, tambahakan dengan garam, gula pala dan merica bubuk, tambahakn dengan kentang yang telah di haluskan, aduk hingga rata. Ambil sedikit adonan, lalu bulatkan dengan sedikit di pipihkan, lakukan hingga semua adonan te

Resep Nasi Goreng Kimchi Hot Plate Japanese

Resep Nasi Goreng Kimchi Hot Plate - Resep kali ini terinspirasi dari salah satu resto dimana kami makan menu yang sangat enak saat disantap dan rasanya berbeda dengan masakan yang sejenisnya. Resepnya sederhana namun penyajian dan pelengkap makanan ini yang berbeda dengan biasanya sehingga tercipta sebuah rasa dan kesan yang luar biasa. Menu masakan ini adalah Nasi Goreng Kimchi Hot Plate tergolong perpaduan masakan khas Indonesia dengan masakan khas Jepang dan Hot Plate yang merupakan alat saji pengganti piring yang biasa dipakai oleh orang Eropa seperti di masakan Steak . Kimchi sebenarnya adalah masakan dari negeri sakura namun karena masyarakat indonesia sangat menggemari film Korea dan di beberapa adegan film tersebut selalu ada makanan Kimchi sehingga mereka mengira kalau Kimchi adalah salah satu makanan yang berasal dari Korea bukan Jepang.  Perpaduan masakan dari ketiga negara ini terasa sangat unik dan berbeda dengan masakan biasanya. Cita rasa yang dihasilkan dari Resep Nas

Cara Membuat Botok Tahu Tempe

Botok tahu tempe memang masakan khas nusantara yang cara membuatnya sangat mudah. Pastinya pengunjung setia resep-resep-kita ingin tahu bagaimana cara membuat botok tahu tempe dan juga resep bahan yang diperlukan. Botok tahu tempe ini sangat mudah kok cara membuatnya, bunda bisa mencobanya sendiri dirumah untuk hidangan saat makan pagi bersama keluarga tercinta. Agar warna botok tidak putih pucat maka kita gunakan cabai merah besar pada campuran bumbu halusnya. Kita juga memerlukan daun pisang untuk membungkus botok dan bisa anda beli dipasar pasar tradisional. Nah sekarang kita praktek langsung membuat botok tahu tempe dengan resep dibawah ini. Cara Membuat Botok Tahu Tempe Bahan botok tahu tempe : 200 gram tempe kita potong potong 200 gram tahu potong potong 2 buah cabai keriting potong serong 1/2 butir kelapa parut kasar 2 lembar daun jeruk iris iris halus 1/2 sendok makan garam 1 butir telur 1/2 sendok teh gula pasir Bumbu yang dihaluskan : 4 butir bawang merah 2 siung bawang puti

Resep Sup Sayur Bakso Segar Lezat

Resep Sup Sayur Bakso - Resep warisan nusantara yang masih eksis hingga kini salah satunya adalah masakan sup sayur yang segar dan sedap. Kini kreasi masakan Sup Sayur sudah beragam, seperti Sup Sayur macaroni , Sup Sayur sosis, Sup Sayur kuah ayam, Sup Sayur kuah sapi, Sup Sayur kari, dan Sup Sayur Bakso. Setelah kami berbagi resep Cara Membuat Sambal Tongkol Suwir Sedap kini kami akan berbagi kreasi menu Sup Sayur Bakso yang segar. Selain enak dan segar Sup Sayur Bakso juga menyehatkan dan baik dikonsumsi kapan saja dan dimana saja. Kandungan gizi yang terdapat dari sayur-sayuran yang digunakan seperti wortel, kentang, tomat, buncis dan kol, dll sangat baik untuk tubuh karena banyak vitamin yang dihasilkan oleh sayur-sayuran tersebut. Gizi dari bakso juga besar karena bakso yang digunakan terbuat dari daging giling yang segar. Oleh karena itu kami menganjurkan kepada para bunda untuk memasak Sup Sayur Bakso sendiri di rumah untuk mengetahui kualitas bahan yang digunakan dan kebersi

Resep Jus Alpukat Dan Manfaatnya

Jus alpukat memang banyak sekali manfaatnya diantaranya adalah mengurangi kadar kolesterol darah, mencegah stroke dan mencegah serangan jantung. Membuat jus alpukat ini sangat mudah, kami akan menyajian resepnya untuk anda. Pastinya keluarga anda akan menyukai jus alpukat buatan anda. Untuk rasa manis dalam jus alpukat ini kita tidak menggunakan gula namun kita gunakan madu dan juga susu kental manis. Saat membeli alpukat pastikan alpukat yang anda beli sudah benar benar matang dan kondisi alpukat tersebut sangat bagus. Bahan jus alpukat : 3 buah alpukat yang sudah matang madu secukupnya 5 sendok makan susu kental manis 250 ml air matang 150 gram es batu Cara membuat jus alpukat : Kita keruk daging buah alpukat yang sudah matang dan masukkan dalam blender. Masukkan juga 5 senok susu kental manis, air matang, es batu dan madu secukupnya. Kemudian kita blender semua bahan hingga halus. Saring dan sajikan dalam gelas saji. Demikian resep cara membuat jus alpukat yang enak dan lezat. Yang

Cara Membuat Perkedel Tahu Yang Enak

Cara Membuat Perkedel Tahu Yang Enak . Perkedel tahu yang enak cara membuatnya sangat mudah. Kami akan memberikan resep perkedel tahu enak untuk anda dirumah. Semoga resep lauk pauk yang kami sajikan ini dapat bermanfaat bagi bunda dan sista dirumah, selamat mencoba. Jangan lupa untuk mencoba resep kue yang sangat enak yaitu resep pie susu bali . Cara Membuat Perkedel Tahu Yang Enak Bahan perkedel tahu yang enak : 200 gram tahu putih kita haluskan 1 sendok makan bawang merah goreng 100 gram daging sapi giling atau daging ayam (terserah anda) 2 tangkai daun seledri iris iris halus 1 buah telur minyak goreng Bumbu yang dihaluskan : 2 butir bawang merah 1/4 sendok teh gula pasir 3/4 sendok teh garam 1/4 sendok teh merica bubuk Cara membuat perkedel tahu enak : Kita campur tahu putih, daging giling, seledri, telur dan juga bumbu yang dihaluskan menjadi satu. Kemudian kita masukkan bawang merah goreng dan aduk aduk kembali hingga rata. Ambil sedikit adonan dan bentuk bulat bulat. Setelah