Skip to main content

Posts

3 Resep Sambal Pedas Terlaris Di Indonesia

3 Resep Sambal Pedas - Indonesia bukan hanya memiliki kekayaan alamnya saja, namun juga kaya akan kreasi kulinernya. Selera lidah orang Indonesia berbeda-beda namun sudah dapat dipastikan segala rasa masakan ada di sini. Setiap wilayah di Indonesia memiliki ciri khas masakannya masing-masing, seperti misalnya wilayah Yogyakarta yang memiliki ciri khas masakannya lebih mendominasi rasa manis, dan untuk wilayah Padang lebih mendominasi masakannya dengan rasa pedas, sedangkan untuk wilayah Jawa Barat lebih mendominasi masakannya dengan rasa asin. Sehingga tidak heran jika Indonesia juga pantas untuk dijuluki negri kaya rasa. Kreasi masakan nusantara yang dimiliki Indonesia sangat istimewa, terlebih negara ini adalah negara yang menjadi sumber rempah terbesar di dunia, sehingga segala bumbu masakan mudah didapatkan. Hal kecil yang menjadi ciri khas masyarakat Indonesia untuk menikmati santapannya adalah dengan pelengkap Sambal. Banyak sekali orang yang sangat menyukai sambal sebagai teman

Resep Empal Bakar Enak

Resep Cara Membuat Empal Bakar Enak . Empal adalah potongan daging lebar yang biasanya di masak dengan bumbu yang sedikit pedas. namun anda dapat memasak empal dengan cara di panggang atau di bakar, tentunya aroma bakar akan membuat anda semakin ketagihan. Sajikan empal bakar bersama dengan nasi putih atau dengan lalapan segar yang renyah dan segar. Bahan utama : 600 gr daging sengkel, rebus selama 20 menit lalu potong lebar 2 batang sereh, memarkan 2 cm lengkuas, memarkan 300 ml santan kental dari 1 butir kelapa 1 liter santan encer dari sisa perasan santan kental 3 lembar daun salam 1/2 sendok makan air asam jawa Bahan bumbu yang dihaluskan : 6 butir kemiri, sangrai 1 sendok makan ketumbar 2 sendok teh garam 8 butir bawang merah 3 siung bawang putih 1 1/2 sendok makan gula merah Cara membuat empal bakar : Rebus santan encer bersama dengan daging sengkel, air asam jawa, daun salam, lengkuas, sereh dan bumbu yang telah dihaluskan, rebus hingga kental dan kuahnya menyusut. Tuang santan

Resep Puding Susu Sutra Buah Ekonomis Yang Pas Untuk Bisnis Rumahan

Resep Puding Susu Sutra Buah  - Puding susu sutra saat ini menjadi salah satu olahan puding yang populer dimana-mana. Sampai-sampai di banyak grup masakan yang ada di medsos booming membahas tentang lembutnya puding ini. Puding yang memiliki ciri khas berwarna putih bersih ini memang paling mudah dikreasikan dengan bahan apa pun. Dari sirup gula, sirup buah, lelehan cokelat hingga potongan buah segar yang menggoda. Namanya juga puding susu sutera ya bunda, jadi puding ini dibuat dari agar-agar plain yang dimasak dengan susu kental manis putih. Kenapa harus memakai SKM putih sih? Iya, ini merupkan ciri khas dari puding yang terkenal dengan nama puding susu sutera karena lembutannya bak sutera. Sebenarnya bisa saja menggunakan agar-agar warna seperti hijau, kuning atau merah tapi jangan sampai menggunakan cokelat ya. Kreasi Puding Sutra Terbaru : Resep Puding Sutra Buah Sirup Jeruk Lembut & Lumer di Mulut Karena nanti variasi bahan lainnya seperti potongan buahnya ketutup dengan warn

Resep Keripik Talas Pedas

Resep Keripik Talas Pedas , saat sore atau sedang bersama seluruh anggota keluarga, biasanya anda ingin menyajikan cemilan yang istimewa namun tetap di suka oleh seluruh anggota keluarga anda. Bagi anda pecinta rasa pedas, biasanya akan suka dengan menu cemilan yang renyah dan gurih. Anda bisa menyulap talas yang biasanya jarang di suka. Anda bisa menyulap talas yang murah menjadi cemilan yang gurih, pedas namun tetap enak untuk dinikmati. Bahan utama : 2 buah talas bogor, potong bentuk korek api 1/4 sendok teh kunyit, bubuk 1/2 sendok makan garam 3 siung bawang putih, haluskan 500 ml air 1/2 sendok teh air kapur sirih Bahan bubuk cabai, aduk hingga rata : 1 sendok makan bawang putih bubuk 1 sendok teh cabai bubuk 1 sendok teh bubuk balado Cara membuat keripik talas pedas : Talas yang telah di potong potong, rendam dengan air, air kapur sirih, garam, kunyit bubuk, dan bawang putih. Rendam selama 30 menit. Tiriskan lalu goreng talas hingga kering, angkat kemudian tiriskan. Selagi masih

Resep Kue Kering Stik Pandan

Resep Kue Kering Stik Pandan . ingin membuat cemilan yang mudah dengan bahan yang murah dan mudah untuk di dapatkan, anda dapat mencoba untuk membuat kue kering stik pandan yang rasanya sangat gurih dan enak, tambahan pandan akan membuat kue ini menjadi harum dan renyah serta tampillanya menjadi lebih cantik. Jangan lupa untuk menyimpan kue kering anda di dalam toples yang kedap udara agar rasanya tetap renyah dan gurih. Bahan utama : 250 gr tepung sagu di sangrai selama 10 menit hingga menjadi 200 gram. 100 gr margarin 50 gr kelapa kering, haluskan 1/4 sendok teh garam 1 butir kuning telur 75 ml santan kental instan 1/4 sendok teh pasta pandan 125 gr gula halus Cara membuat kue kering stik pandan : Kocok margarin bersama dengan gula halus dan garam selama 4 menit hingga lembut. tambahkan santan kental, kuning telur dan pasta pandan, tambahkan pula kelapa kering, aduk hingga rata. Masukkan tepung sagu sambil di ayak dan di aduk hingga rata. Setelah itu masukkan adonan ke dalam plastik

Resep Telur Ceplok Saus Pedas Enak Sederhana

Agar rasanya menjadi lebih spesial, telur ceplok yang praktis dapat dimasak dengan bumbu saus yang pedas. Selain rasanya menjadi lebih enak tentunya rasa pedas dapat menambah selera makan menjadi lebih menyenagkan. RESEP TELUR CEPLOK SAUS PEDAS Bahan: 6 butir telur, bikin dadar mata sapi ( saya pakai cetakan kue lumpur ), bisa juga di rebus kemudian kupas dan goreng hingga kuning 2 lembar daun jeruk, robek2 3 centi lengkuas, geprek 1/4 sdt merica serbuk 1 buah tomat, potong2 1 batang daun bawang besar, potong2 Minyak untuk menumis Garam dan gula secukupnya 1-2 gelas air 1 sendok teh tepung maizena larutkan dengan 2 sendok makan air untuk mengentalkan Bumbu yang dihaluskan: 5 butir bawang merah 3 siung bawang putih 1 sdt terasi bakar 7 cabe rawit 5 cabe merah besar / hingga bumbu yang di blender berwarna merah Cara membuat Telur Ceplok Saus Pedas Enak Sederhana: Tumis bumbu halus, daun jeruk dan lengkuas pakai api sedang kecil hingga minyaknya timbul, masukkan tomat. Biarkan layu. Masuk

Resep Telur Rebus Bumbu Kecap Pedas Praktis

Kali ini admin sajikan resep masakan mudah dan praktis yang menggugah selera makan. Telur Rebus dengan balutan bumbu kecap yang enak pedas cocok disajikan bersama nasi hangat, baik untuk makan pagi, siang atau malam. Selamat mencoba. RESEP TELUR REBUS BUMBU KECAP PEDAS Bahan : 10 butir telur ayam, rebus, kupas, goreng sampai kekuningan. Angkat, tiriskan 1/2 cangkir kecap manis/ secukupnya 1 sendok teh penyedap royco ayam (sesuai selera) 400 - 500 ml air (2 gelas) Kecap asin atau garam secukupnya Bumbu yang dihaluskan: 6 butir bawang merah 4 siung bawang putih 5 cabe merah besar 10 cabe rawit (kalau tidak suka pedas boleh di kurangi atau dimasak utuh) 3 butir kemiri 3-4 cm jahe, bisa juga di geprek 1 sendok teh merica Cara Membuat Telur Rebus Bumbu Kecap Pedas: Tumis bumbu halus sampai benar-benar harum dan matang ( keluar minyak ). Masukkan air 2 gelas ( tambahkan kalau kurang ), kecap manis, kecap asin ( sedikit aja dulu, kalau kurang tambahkan lagi ), royco. Biarkan mendidih. Masukka